Artikel

Ketua, Hakim, dan Panitera Muda Gugatan Pengadilan Agama Dabo Singkep Mengikuti Sosialisasi Sinergi JKN-KIS

Pada hari Selasa, 8 November 2022, Pengadilan Agama Dabo Singkep beserta seluruh badan peradilan di bawah Mahkamah Agung Republik Indonesia mengikuti sosialisasi sinergi JKN-KIS yang dilaksanakan secara virtual oleh Mahkamah Agung Republik Indonesia dan BPJS.

Di ruang media center telah hadir dan menyimak dengan seksama Ketua Pengadilan Agama Dabo Singkep, Bapak Maswari, S.H.I., M.H.I., Hakim, Bapak Ogna Alif Utama, S.H., dan Panitera Muda Gugatan, Bapak H. Juddah, S.H., M.H.

Pada acara yang dimulai dari pukul 08:30 hingga 12:00 WIB tersebut Direktur Utama BPJS Prof. Dr. dr. Ali Ghufron Mukti, M.Sc., Ph.D menandatangani Memorandum of Understanding bersama Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia, Bapak Prof. Dr. H. Muhammad Syariffudin, S.H., M.H., dalam upaya menyelenggarakan jaminan kesehatan yang lebih baik bagi Hakim dan ASN di instansi Mahkamah Agung Republik Indonesia dan seluruh badan peradilan di bawahnya yang meliputi Pengadilan Negeri, Pengadilan Agama, Pengadilan Tata Usaha Negara, dan Pengadilan Militer.

Artikel | Podcast | Arsip Berita


Artikel | Merengkuh Kepercayaan Publik Melalui Kodifikasi Hukum Ekonomi Syariah (Resensi) - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 04-12-2020
Artikel | Menimbang Ulang Tipikal Hak Asuh Dan Kriteria Moral Pemegang Hadanah - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 04-12-2020
Artikel | Eksistensi Konten Digital dan Otoritasnya - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 01-12-2020
Artikel | Mediasi (Kaukus) - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 01-12-2020
Artikel | 5 (Lima) Referensi Penting Tentang Tazkiyatun Nafs - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 01-12-2020
Podcast | Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik - Ridwan, S.H., M.H. | 22-06-2020
Podcast | Komitmen Pembangunan Zona Integritas - H. Zulkofli, S. Ag., S.H., M.H. | 22-06-2020
Podcast | Apakah Perkara Saya Termasuk Kewenangan Pengadilan Agama Dabo Singkep - Yudi Hardeos, S.H.I., M.S.I. | 22-06-2020


Sistem Informasi Penelusuran Perkara

TypographyDengan diterbitkannya Surat Edaran Mahkamah Agung RI tentang Administrasi Pengadilan Berbasis Teknologi Informasi maka peran Aplikasi Sistem Informasi Penelusuran Perkara, selanjutnya disebut sebagai SIPP, menjadi semakin penting dan diandalkan untuk proses administrasi dan penyediaan informasi baik untuk pihak internal pengadilan, maupun pihak eksternal pengadilan. Pengunjung dapat melakukan penelusuran data perkara (jadwal sidang sampai dengan putusan) melalui aplikasi ini.

Kunjungi

JDIH Mahkamah Agung RI

TypographyPeraturan Perundangan, Kebijakan Peradilan dan Yurisprudensi.

Kunjungi

LPSE

TypographyLayanan Pengadaan Secara Elektronik Mahkamah Agung RI.

Kunjungi

E-LEARNING

TypographyE-Learning Mahkamah Agung RI.

Kunjungi